Sunday, March 3, 2019

Laporan Fisika Dasar Getaran


BAB I
PENDAHULUAN

1.1  Latar Belakang
Dalam kehidupan kita sehari-hari terdapat banyak benda yang mengalami getaran. Gitaris group band music terkenal yang memainkan gitar, getaran garpu tala, getaran mobil ketika mesinnya dinyalakan, demikian juga rumah anda yang bergetar dahsyat ketika terjadi gempa bumi. Sangat banyak contoh getaran dalam kehidupan kita.
Getaran dan gelombang merupakan dua hal yang saling berkaitan. Gelombang, baik itu gelombang air laut, gelombang gempa bumi, gelombang suara yang merambat diudara; semuanya bersumber pada getaran. Dengan kata lain, getaran adalah penyebab adanya gelombang. Banyaknya getaran dalam kehidupan sehari-hari merupakan latar belakang dilakukannya eksperimen getaran.

1.2  Tujuan
Tujuan dari eksperimen ini adalah agar mampu menggunakan teori ralat dalam melakukan eksperimen serta mengerti cara penulisan ilmiah serta dapat menggunakan percobaan konstanta pegas untuk percepatan grafitasi.





BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1  Pengertian Getaran.
Getaran didefinisikan sebagai gerak bolak-balik melalui titik kesetimbangan. Titik kesetimbangan adalah titik dimana saat benda diam. Contoh getaran adalah gerak bandul atau ayunan, gendang yang dipukul, dan lain-lain.
Ada beberapa besaran yang perlu diperhatikan dalam mempelajari getaran yaitu:
a)    Frekuensi adalah banyaknya getaran yang terjadi tiap satuan waktu, atau didefinisikan sebagai banyaknya getaran yang terjadi setiap satu sekon. Frekuensi dilambangkan dengan f dan bersatuan Hz (dibaca Hertz)
b)    Periode adalah waktu yang dibutuhkan untuk melakukan satu kali getaran. Periode dilambangkan dengan T dan bersatuan sekon.

Download Laporan Lengkapnya disini.

No comments:

Post a Comment